Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran :B.Inggris
Kelas/Semester : X /1
Pertemuan ke : 9
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit
Standar Kompetensi
Memahami makna dalam teks fungsional pendek dan teks tulis monolog/esei sederhana berbentuk recount, narrative dan procedure dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan populer
Kompetensi Dasar
Memahami dan merespon makna dan langkah retorika teks tulis monolog/esei secara akurat,lancar dan berterima dalam teks berbentuk: recount
Indikator
1. Mengidentifikasi makna dalam teks recount
2. Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam teks recount
1. Tujuan Pembelajaran
• Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks recount
• Siswa dapat mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana:recount
2. Materi Pokok
Teks tulis monolog/esei sederhana berbentuk recount
3. Metode Pembelajaran/Teknik: Three-phase technique
4. Langkah-langkah Kegiatan
• Kegiatan Awal (10’)
Siswa mendengar dan melafalkan beberapa kata
• Kegiatan Inti (70’)
Siswa membaca teks tulis recount dan melengkapi dengan kata yang sesuai
Siswa membaca teks recount berikutnya, yang beruipa profil orang terkenal.
Siswa melengkapi teks recount berikutnya dengan bentuk kata kerja past form
Siswa melafalkan beberapa kata yang berasal dari teks recount yang dibaca.
Siswa menjawab pertanyaan mengenai teks tersebut.
• Kegiatan Akhir (10’)
Siswa mendapat tugas menulis tokoh idola mereka.
Siswa menyimpulkan pentingnya penggunaan kata kerja
past-form pada teks recount.
5. Sumber/Bahan/Alat
• Buku Look Ahead 1 (Hal.18-21)
• Kamus
6. Penilaian
• Teknik: Tugas
• Bentuk: latihan tertulis
Mengetahui …………………,….
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
______________________ __________________
NIP. NIP.
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran :B.Inggris
Kelas/Semester : X /1
Pertemuan ke : 10
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit
Standar Kompetensi
Memahami makna dalam teks fungsional pendek dan teks tulis monolog/esei sederhana berbentuk recount, narrative dan procedure dalam konteks kehidupan sehari-hari dan mengakses ilmu pengetahuan populer
Kompetensi Dasar
Memahami dan merespon makna dan langkah retorika teks tulis monolog/esei secara akurat,lancar dan berterima dalam teks berbentuk: recount
Indikator
1. Mengidentifikasi makna dalam teks recount
2. Mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam teks recount
1. Tujuan Pembelajaran
• Siswa dapat mengidentifikasi makna dalam teks recount
• Siswa dapat mengidentifikasi langkah-langkah retorika dalam wacana:recount
2. Materi Pokok
Teks tulis monolog/esei sederhana berbentuk recount
3. Metode Pembelajaran/Teknik: Three-phase technique
4. Langkah-langkah Kegiatan
• Kegiatan Awal (10’)
• Siswa mereview pentingya penggunaan past form pada teks recount.
• Siswa mengetahui pada pertemuan ini akan membahas ciri-ciri kebahasaan teks recount.
• Kegiatan Inti (70’)
Siswa membaca penjelasan mengenai Simple Past Tense
Siswa membuat kalimat berbentuk simple past tense berdasarkan kata yang diberikan
Siswa membaca penjelasan tentang pronoun.
Siswa membuat pertanyaan dengan menggunakan bentuk pronoun yang tepat.
Siswa melengkapi teks tertulis recount dengan pronoun yang tepat.
Siswa menganalisa tugas menulis tokoh idola mereka dari aspek Simple Past Tense dan pronoun.
Siswa melakukan peer correction.
• Kegiatan Akhir (10’)
Siswa menyimpulkan penggunaan Simple Past Tense dan pronoun sebagai ciri kebahasaan teks recount.
5. Sumber/Bahan/Alat
• Buku Look Ahead 1 (Hal.21-23)
• Kamus
6. Penilaian
• Teknik: Tugas
• Bentuk: latihan tertulis
Mengetahui …………………,….
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
______________________ __________________
NIP. NIP.
Kamis, 19 Januari 2012
reading
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : XII/1
Pertemuan ke : 1
Alokasi Waktu : 1 x 45 menit
Standar Kompetensi
Memahami makna dalam teks fungsional pendek dan monolog berbentuk narrative, explanation, dan discussion dalam konteks kehidupan sehari-hari
Kompetensi Dasar
Merespons makna dalam teks monolog yang menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk: narrative
Indikator
1. Memahami dan merespons wacana monolog berbentuk narrative
2. Menentukan pesan dalam cerita
Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat memahami dan merespons wacana monolog berbentuk narrative
2. Siswa dapat menentukan pesan dalam cerita.
Materi Pokok
Wacana monolog berbentuk narrative, misalnya:
The Goose with the Golden Eggs
One day a countryman was going to the nest and found there was an egg all yellow and glittering. When he took it up, it was as heavy as lead and he was going to throw it away, because he thought a trick had been played upon him. But he took it home on a second thought, and soon found to his delight that it was an egg of pure gold. Every morning the same thing occurred and he soon became rich by selling its eggs. As he grew rich, he grew greedy and thought to get at once all the gold the goose could give. He killed the ggose and opened it: only to find nothing.
Metode Pembelajaran/Teknik:
Three-phase technique
Langkah-Langkah Kegiatan
1. Kegiatan Awal (5’)
Siswa bertanya jawab mengenai gambar dalam buku teks.
2. Kegiatan Inti (35’)
Siswa mendengarkan teks lisan narrative secara klasikal sambil melengkapinya.
Siswa merespons isi teks dengan menjawab pertanyaan dan melafalkan beberapa kosa kata.
Secara berpasangan siswa mendiskusikan beberapa pertanyaan tentang teks narrative yang baru saja mereka dengarkan, termasuk menentukan pesan dalam cerita dan action verbs yang digunakan dalam teks.
Siswa mengemukakan pendapat berkaitan dengan teks tersebut.
3. Kegiatan Akhir (5’)
Siswa membuat kesimpulan tentang pesan dalam cerita.
Sumber/Alat/Bahan
Buku Look Ahead 3
Kaset/CD
Tape
Script dari buku Look Ahead 3
Penilaian
Teknik: Lisan, tertulis
Bentuk: Menjawab pertanyaan
Mengetahui …………………,….
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
______________________ __________________
NIP. NIP.
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : XII/1
Pertemuan ke : 1
Alokasi Waktu : 1 x 45 menit
Standar Kompetensi
Memahami makna dalam teks fungsional pendek dan monolog berbentuk narrative, explanation, dan discussion dalam konteks kehidupan sehari-hari
Kompetensi Dasar
Merespons makna dalam teks monolog yang menggunakan ragam bahasa lisan secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks berbentuk: narrative
Indikator
1. Memahami dan merespons wacana monolog berbentuk narrative
2. Menentukan pesan dalam cerita
Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat memahami dan merespons wacana monolog berbentuk narrative
2. Siswa dapat menentukan pesan dalam cerita.
Materi Pokok
Wacana monolog berbentuk narrative, misalnya:
The Goose with the Golden Eggs
One day a countryman was going to the nest and found there was an egg all yellow and glittering. When he took it up, it was as heavy as lead and he was going to throw it away, because he thought a trick had been played upon him. But he took it home on a second thought, and soon found to his delight that it was an egg of pure gold. Every morning the same thing occurred and he soon became rich by selling its eggs. As he grew rich, he grew greedy and thought to get at once all the gold the goose could give. He killed the ggose and opened it: only to find nothing.
Metode Pembelajaran/Teknik:
Three-phase technique
Langkah-Langkah Kegiatan
1. Kegiatan Awal (5’)
Siswa bertanya jawab mengenai gambar dalam buku teks.
2. Kegiatan Inti (35’)
Siswa mendengarkan teks lisan narrative secara klasikal sambil melengkapinya.
Siswa merespons isi teks dengan menjawab pertanyaan dan melafalkan beberapa kosa kata.
Secara berpasangan siswa mendiskusikan beberapa pertanyaan tentang teks narrative yang baru saja mereka dengarkan, termasuk menentukan pesan dalam cerita dan action verbs yang digunakan dalam teks.
Siswa mengemukakan pendapat berkaitan dengan teks tersebut.
3. Kegiatan Akhir (5’)
Siswa membuat kesimpulan tentang pesan dalam cerita.
Sumber/Alat/Bahan
Buku Look Ahead 3
Kaset/CD
Tape
Script dari buku Look Ahead 3
Penilaian
Teknik: Lisan, tertulis
Bentuk: Menjawab pertanyaan
Mengetahui …………………,….
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
______________________ __________________
NIP. NIP.
speaking
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : B. Inggris
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit
Kelas : X
Skill : Speaking
Topic : Expressions of asking for, giving, and refusing permission
Standar Kompetensi
1. Memahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.
2. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari.
Kompetensi Dasar
1. Merespon makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal resmi dan tidak resmi secara akurat, lancar, dan berterima menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
2. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal resmi dan tidak resmi dalam ragam lisan secara akurat, lancar dan berterima yang melibatkan tindak tutur: meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
Indikator
1. Merespon dengan benar terhadap tindak tutur: meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
2. Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/ transaksional: meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat merespon dengan benar terhadap tindak tutur: meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
2. Siswa dapat melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/ transaksional: meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
1. Materi Pokok
Here are expressions of asking for, giving and refusing permission.
Asking for permission Giving Permission Refusing Permission
Can I......?
- Can I leave my bag here?
Could I.....?
- Could I leave my bag here?
May I.....?
- May I leave my bag here?
Do you mind if I......?
- Do you mind if I leave my bag here?
Is it all right if I...?
- Is it all right if I leave my bag here? - Yes, no problem.
- Sure, go ahead.
- Certainly.
- Of course, please.
- By all means.
- Ok, that’s fine. - I´m afraid you can´t.
- I´d rather you didn´t.
- No, not at all.
- No, of course, not.
- I’m sorry, but.......
2. Metode Pembelajaran/Teknik: Three-phase technique
3. Langkah-langkah Kegiatan
• Kegiatan Awal
Tanya jawab dengan siswa mengenai ungkapan yang biasa digunakan untuk meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
Have you ever asked for permission to others?
What permission have you ever asked?
Have another person asked for permission to you?
What permission have they ever asked to you?
• Kegiatan Inti
Siswa mendengarkan penjelasan tentang ungkapan-ungkapan yang digunakan untuk meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
Siswa mendengarkan percakapan interpersonal/transaksional yang berisikan ungkapan untuk meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
Siswa menjawab percakapan-percakapan dengan memilih klausa yang telah diberikan.
Siswa melengkapi percakapan berdasarkan kata yang telah diberikan.
Siswa membuat dialog singkat yang menggunakan ungkapan untuk untuk meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission) berdasarkan situasi yang diberikan.
Beberapa siswa mempraktekkan dialog tersebut secara berpasangan di depan kelas.
Siswa lain mendengarkan.
• Kegiatan Akhir
Siswa mendapat feedback dari guru dan mereview ungkapan yang digunakan untuk meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
4. Sumber/Bahan/Alat
• Buku English For SMK 1
5. Penilaian
• Teknik: Performance Assesment
• Bentuk: Responding pada pertanyaan lisan dalam percakapan
Rubrik Penilaian
Format Penilaian ‘Practice Dialogue’
Nama Siswa: ________ Kelas: _____
No. Aspek Yang Dinilai Nilai
1 2 3 4
1. Content
2. Fluency
3. Language
a. Pronunciation and intonation
b. Grammar
c. Vocabulary
4. Performance ( eye contact, facial expression, gesture)
Jumlah
Skor Maksimum 20
Keterangan penilaian:
1 = tidak kompeten
2 = cukup kompeten
3 = kompeten
4 = sangat kompeten
Jika seorang siswa memperoleh skor 20 dapat ditetapkan ”sangat kompeten”. Dan seterusnya sesuai dengan jumlah skor perolehan.
Mengetahui …………………,….
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
______________________ __________________
NIP. NIP.
Here are expressions of asking for, giving and refusing permission.
Asking for permission Giving Permission Refusing Permission
Can I...? - Can I leave my bag here?
Could I...? - Could I leave my bag here?
May I...? - May I leave my bag here?
Do you mind if I...? - Do you mind if I leave my bag here?
Is it all right if I...? - Is it all right if I leave my bag here? - Yes, no problem.
- Sure, go ahead.
- Certainly.
- Of course, please.
- By all means
- Ok, that’s fine - I´m afraid you can´t.
- I´d rather you didn´t.
- Can I leave my bag here?
- No, not at all.
- No, of course, not.
Example :
Conversation 1
A: Yes, What can I do for you?
B: Could I have a cup of coffee please?
A: Of course. Right away. Could I get you anything else?
B: Would you bring some cream too?
A: Certainly.
B: Thanks.
Conversation 2
A: May I borrow your calculator for a minute. I forgot to bring mine to class today.
B: I’m sorry, but I’m using it for my math exercises.
Exercise 1
Complete these conversations by choosing the appropriate clauses
1. Willy : Can I speak to you after class?
Dian : Sorry,
2. Agus : ?
Arif : Sorry, but you have to do the homework yourself.
3. Man : Do you mind ?
Woman : No, go ahead.
4. Rian : I wonder if I ?
Maria : By all means.
5. Guest : Do you mind if I ask another glass of tea?
Host : yourself.
Could I copy your homework
But I have to join English extracurricular
Could use your telephone
If I sit here
Certainly not. Help
Exercise 2
Complete these conversations with the words in the box below!
1. A: Good morning. RS Entertainment.
B: Hello. Is Mr. McIntosh there?
A: Yes, he is.
B: Can I (1)........................to him?
2. A: Hello. Success Media.
B: Hello. May I(2) .............. to Ms. White?
A: I’m afraid she’s not in the office at the moment. Can I (3)……...........a message?
B: Yes. Please (4)………………….. her Peter called
3. A: Hello. Dr. Bight’s office.
B: Can I speak to Dr. Bright?
A: May I (5)………………… who’s calling please?
B: Sirinya Napaporn.
A: Just a moment, Ms. Nappaporn. I’ll (6)…………………… you.
4. A: Hello. May I (7).................. you?
B: Hello. Is Mr. Oichi in?
A: Sorry. He’s not here right now.
B: Oh. Can I (8).................................. a message?
A:Yeah, please.
5. A: Good afternoon. Marketing Department.
B: Can I(9)………………...... an appointment with Ms. Young, please?
A: Is Monday at 2 o’clock all right?
B: Yes, that’s fine.
A: May I (10)……………........... your name and phone number, please?
Exercise 3
Work in pairs. Make dialogues use “Can I”, “Can we”, “May I”, “May we”, or “Is it all right if I....” and then you give or refuse permission by saying: “Yes, you can...” or “No, I’m afraid you can’t” based on situations below.
1. Your friend wants to sleep early.
Your friend :
You :
Your friend :
You :
2. Your friend wants to use your pen.
3. Your friend wants to smoke at school.
4. Your brother wants to borrow your motorbike.
5. Your sister wants to use your computer.
6. Your friend wants to go home now.
Key Answers
Exercise 1
1. But I have to join English extracurricular
2. Could I copy your homework
3. If I sit here
4. Could use your telephone
5. Certainly not. Help
Exercise 2
1. talk
2. speak
3. take
4. tell
5. ask
6. connect
7. help
8. leave
9. make
10. have
Mata Pelajaran : B. Inggris
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit
Kelas : X
Skill : Speaking
Topic : Expressions of asking for, giving, and refusing permission
Standar Kompetensi
1. Memahami makna dalam percakapan transaksional/ interpersonal resmi dalam konteks kehidupan sehari-hari.
2. Mengungkapkan makna dalam teks percakapan transaksional resmi secara akurat, lancar, dan berterima dalam konteks kehidupan sehari-hari.
Kompetensi Dasar
1. Merespon makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal resmi dan tidak resmi secara akurat, lancar, dan berterima menggunakan ragam bahasa lisan yang melibatkan tindak tutur: meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
2. Mengungkapkan makna dalam percakapan transaksional dan interpersonal resmi dan tidak resmi dalam ragam lisan secara akurat, lancar dan berterima yang melibatkan tindak tutur: meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
Indikator
1. Merespon dengan benar terhadap tindak tutur: meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
2. Melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/ transaksional: meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat merespon dengan benar terhadap tindak tutur: meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
2. Siswa dapat melakukan berbagai tindak tutur dalam wacana lisan interpersonal/ transaksional: meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
1. Materi Pokok
Here are expressions of asking for, giving and refusing permission.
Asking for permission Giving Permission Refusing Permission
Can I......?
- Can I leave my bag here?
Could I.....?
- Could I leave my bag here?
May I.....?
- May I leave my bag here?
Do you mind if I......?
- Do you mind if I leave my bag here?
Is it all right if I...?
- Is it all right if I leave my bag here? - Yes, no problem.
- Sure, go ahead.
- Certainly.
- Of course, please.
- By all means.
- Ok, that’s fine. - I´m afraid you can´t.
- I´d rather you didn´t.
- No, not at all.
- No, of course, not.
- I’m sorry, but.......
2. Metode Pembelajaran/Teknik: Three-phase technique
3. Langkah-langkah Kegiatan
• Kegiatan Awal
Tanya jawab dengan siswa mengenai ungkapan yang biasa digunakan untuk meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
Have you ever asked for permission to others?
What permission have you ever asked?
Have another person asked for permission to you?
What permission have they ever asked to you?
• Kegiatan Inti
Siswa mendengarkan penjelasan tentang ungkapan-ungkapan yang digunakan untuk meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
Siswa mendengarkan percakapan interpersonal/transaksional yang berisikan ungkapan untuk meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
Siswa menjawab percakapan-percakapan dengan memilih klausa yang telah diberikan.
Siswa melengkapi percakapan berdasarkan kata yang telah diberikan.
Siswa membuat dialog singkat yang menggunakan ungkapan untuk untuk meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission) berdasarkan situasi yang diberikan.
Beberapa siswa mempraktekkan dialog tersebut secara berpasangan di depan kelas.
Siswa lain mendengarkan.
• Kegiatan Akhir
Siswa mendapat feedback dari guru dan mereview ungkapan yang digunakan untuk meminta, menerima, dan menolak izin (Expressions of asking for, giving, and refusing permission).
4. Sumber/Bahan/Alat
• Buku English For SMK 1
5. Penilaian
• Teknik: Performance Assesment
• Bentuk: Responding pada pertanyaan lisan dalam percakapan
Rubrik Penilaian
Format Penilaian ‘Practice Dialogue’
Nama Siswa: ________ Kelas: _____
No. Aspek Yang Dinilai Nilai
1 2 3 4
1. Content
2. Fluency
3. Language
a. Pronunciation and intonation
b. Grammar
c. Vocabulary
4. Performance ( eye contact, facial expression, gesture)
Jumlah
Skor Maksimum 20
Keterangan penilaian:
1 = tidak kompeten
2 = cukup kompeten
3 = kompeten
4 = sangat kompeten
Jika seorang siswa memperoleh skor 20 dapat ditetapkan ”sangat kompeten”. Dan seterusnya sesuai dengan jumlah skor perolehan.
Mengetahui …………………,….
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
______________________ __________________
NIP. NIP.
Here are expressions of asking for, giving and refusing permission.
Asking for permission Giving Permission Refusing Permission
Can I...? - Can I leave my bag here?
Could I...? - Could I leave my bag here?
May I...? - May I leave my bag here?
Do you mind if I...? - Do you mind if I leave my bag here?
Is it all right if I...? - Is it all right if I leave my bag here? - Yes, no problem.
- Sure, go ahead.
- Certainly.
- Of course, please.
- By all means
- Ok, that’s fine - I´m afraid you can´t.
- I´d rather you didn´t.
- Can I leave my bag here?
- No, not at all.
- No, of course, not.
Example :
Conversation 1
A: Yes, What can I do for you?
B: Could I have a cup of coffee please?
A: Of course. Right away. Could I get you anything else?
B: Would you bring some cream too?
A: Certainly.
B: Thanks.
Conversation 2
A: May I borrow your calculator for a minute. I forgot to bring mine to class today.
B: I’m sorry, but I’m using it for my math exercises.
Exercise 1
Complete these conversations by choosing the appropriate clauses
1. Willy : Can I speak to you after class?
Dian : Sorry,
2. Agus : ?
Arif : Sorry, but you have to do the homework yourself.
3. Man : Do you mind ?
Woman : No, go ahead.
4. Rian : I wonder if I ?
Maria : By all means.
5. Guest : Do you mind if I ask another glass of tea?
Host : yourself.
Could I copy your homework
But I have to join English extracurricular
Could use your telephone
If I sit here
Certainly not. Help
Exercise 2
Complete these conversations with the words in the box below!
1. A: Good morning. RS Entertainment.
B: Hello. Is Mr. McIntosh there?
A: Yes, he is.
B: Can I (1)........................to him?
2. A: Hello. Success Media.
B: Hello. May I(2) .............. to Ms. White?
A: I’m afraid she’s not in the office at the moment. Can I (3)……...........a message?
B: Yes. Please (4)………………….. her Peter called
3. A: Hello. Dr. Bight’s office.
B: Can I speak to Dr. Bright?
A: May I (5)………………… who’s calling please?
B: Sirinya Napaporn.
A: Just a moment, Ms. Nappaporn. I’ll (6)…………………… you.
4. A: Hello. May I (7).................. you?
B: Hello. Is Mr. Oichi in?
A: Sorry. He’s not here right now.
B: Oh. Can I (8).................................. a message?
A:Yeah, please.
5. A: Good afternoon. Marketing Department.
B: Can I(9)………………...... an appointment with Ms. Young, please?
A: Is Monday at 2 o’clock all right?
B: Yes, that’s fine.
A: May I (10)……………........... your name and phone number, please?
Exercise 3
Work in pairs. Make dialogues use “Can I”, “Can we”, “May I”, “May we”, or “Is it all right if I....” and then you give or refuse permission by saying: “Yes, you can...” or “No, I’m afraid you can’t” based on situations below.
1. Your friend wants to sleep early.
Your friend :
You :
Your friend :
You :
2. Your friend wants to use your pen.
3. Your friend wants to smoke at school.
4. Your brother wants to borrow your motorbike.
5. Your sister wants to use your computer.
6. Your friend wants to go home now.
Key Answers
Exercise 1
1. But I have to join English extracurricular
2. Could I copy your homework
3. If I sit here
4. Could use your telephone
5. Certainly not. Help
Exercise 2
1. talk
2. speak
3. take
4. tell
5. ask
6. connect
7. help
8. leave
9. make
10. have
Langganan:
Postingan (Atom)